Facebook Facebook Twitter #Berita - Wisata


Sebelum Meninggalkan Sambimulyo Mahasiswa Magang Ingin Jelajahi Banyuwangi Lebih Jauh


Sebelum Meninggalkan Sambimulyo Mahasiswa Magang Ingin Jelajahi Banyuwangi Lebih Jauh

#Berita - Wisata

Minggu 3 Juli 2022 | Tak terasa hampir 3 bulan Mahasiwa Kampus Merdeka yang magang di Kabupaten Banyuwangi bertempat di Desa Sambimulyo akan mengakhiri masa studinya.

Mereka yang berasal dari berbagai Kampus dan Wilayah itu yang awalnya tidak saling kenal karena suatu program bertemu di bumi Blambangan ini.

Responsive image

Ada yang berasal dari Medan, Jakarta, Aceh, Jepara, Jogja, Tulungagung, Jember, Malang, Sidoarjo, dan 2 Mahasiswa Banyuwangi.

Sudah 3 Mahasiswa yang pulang karena memang sudah dapat tiket kepulangan dari Program Kampus Merdeka.

Responsive image

Diperkirakan program ini akan berakhir pada tanggal 11 Juli 2022. Untuk itu sebelum meninggalkan Bumi Minak Jinggo ini mereka ingin menjelajahi keindahan Banyuwangi lebih jauh dengan berbagai wisata, budaya, dan kulinernya.

Ketika Thalita mahasiswa Medan ini melihat indahnya kawah ijen begitu takjub. "Woooohh keren," Katanya. Zidan magasiswa asal Cilacap begitu menikmati akan indahnya Savana di Baluran, mereka juga sudah melihat indahnya Teluk Ijo, Pulau Merah, Muara Baduk, Watu Dodol, Grajagan, Djawatan, termasuk juga Rowo Bayu tempat yang di kabarkan sebagai tempat KKN Desa Penari itu.

Responsive image

Hari ini mereka melihat eksotisnya Pantai Parang Semar. Pantai di wilayah selatan dimana tempat ini adalah bertemunya air tawar dan air laut.

Wooww Banyuwangi begitu cantik dan luar biasa. Begitu juga dengan budaya dan kulinernya. "Mantab banget," Kata Putri mahasiswa dari Aceh ini.

Responsive image

"Kami mengucapkan banyak terimakasih pada Pak Kades Sambimulyo Bapak Andik Santoso yang menggap kami seperti anaknya sendiri dan mengantarkan kami ke tempat - tempat wisata yang begitu indah di banyuwangi." Kata Anggi mahasiswa Unej.

Responsive image

"Kami juga mengucapkan banyak terimakasih pada seluruh masyarakat Sambimulyo yang telah menerima kami dengan baik untuk kami belajar." Kata Alfa mahasiswa Jakarta.

Sebentar lagi mereka akan kembali ke kampungnya masing - masing. Sejarahpun tergores indah, sambimulyo telah mengisi kisi - kisi kehidupannya walaupun hanya 3 bulan.

Responsive image


#pesonasambimulyo.com #pesonasambimulyo #pemdessambimulyo



Bagikan berita :

Facebook Facebook Twitter #Berita - Wisata




Papan Informasi

Maps Kantor Desa



Informasi Lainnya

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo

informasi desa sambimulyo